Perpaduan motif ukiran antik dengan koleksi warna elegan, membuat Handuk Single Cirrus terkesan vintage. Memiliki daya serap yang tinggi karena terbuat dari Carded Cotton. Handuk Single Cirrus cocok untuk kamu hadiahkan kepada sahabat, orang terdekatmu, atau pun relasi bisnis.
- Handuk Mandi (70 x 140)
- Skala Ketebalan (0-10) : 7.5
- Skala Kehalusan (0-10) : 7.5
- Menggunakan 100% Carded Cotton (Katun yang memiliki ciri khas berbulu dan memilki daya serap yang sangat tinggi)
Halus lembut bahannya, barang juga cepat sampai tapi mungkin ada sedikit problem di packingnya sehingga air masuk kedalam kerdus. Semuanya bagus rapi. Terima Kasih
Bintang 10 untuk kualitas produknya super luv sm wanginya...penasaran ada ga wangi parfume ky gitu